|
||
Alat
|
||
1. Gergaji
2. Palu
3. Gunting
4. Bor
5. Kuas
6. Solder
7. Amplas
8. Penggaris
kayu 1 meter
9. Gergaji
mesin makita (pelubang)
10. Lem
tembak
| ||
Bahan
|
||
|
||
1. Triplek melamin (80 cm x 50 cm)
2. Triplek (80 cm x 50 cm)
3. Kayu reng
4. Paku
5. Kabel kecil
6. Adaptor 1 ampere
7. Magnet kecil
8. List besi kecil
9. Tenol
10. Lampu LED bulat 5mm merah
11. Lampu LED bulat 5mm hijau
12. Lampu LED bulat 5 mm putih
13. Lampu LED bulat 10mm putih
14. Saklat push on/off
15. Saklar push
16. Saklar karaoke lampu merah
17. Spidol permanent biru
18. Spidol permanent merah
19. Spidol boardmaker hitam
20. Lem alteco
21. Lem dextone
22. Lakban gitam kecil
23. Kertas stiker
24. Cat timbul
25. Transistor
26. Mobil-mobilan
27. Cat besi warna hitam
28. Seng (15 cm x 80 cm)
Cara Pembuatan
|
||
1. Potong
triplek dengan ukuran 80 cm x 50 cm
2. Potong
triplek melamin dengan ukuran 80 cm x
50 cm
3. Potong
kayu reng sepanjang 80 cm sebanyak 2
buah & 40 cm sebanyak 2 buah
4.
Potong seng dengan
ukuran 15cm x 80 cm
5.
Lubangi triplek
melamin dengan gergaji mesin sesuai dengan pola yang telah digambar
sebelumnya
6.
Lubangi seng
menggunakan paku dan palu sesuai dengan pola yang sudah di tentukan untuk
memberikan cela agar saklar dapat timbul keluar
7.
Cat hitam pada seng
agar dapat membentuk sebuah jalan (hiasan)
8.
Cat hitam bagian
lampu bilangan agar dapat membentuk subuah jalan (hiasan)
10.
Tempelkan seng yang
telah di cat dengan bagian bawah (saklar push on/off) triplek melamin dengan
lem dextone.
11.
Pasang lampu
bilangan, lampu pembuktian benar, saklar karaoke merah dan
saklar push sesuai dengan tempat serta urutan yang benar
12.
Prosedur pembuatan
rangkaian listrik
a. Siapkan
alat dan bahan seperti gunting, solder, tenol, isolasi, resistor, kabel, lampu, dll.
b. Pasang
semua saklar dan lampu ke papan PAPILA.
c. Solder
dengan tenol setiap kaki lampu dan saklar, jangan lupa untuk membedakan
negative atau positif gunakan warna kabel yang berbeda.
d. Setelah
itu sesuaikan dengan jarak untuk penyambungan kabel solderlah sesuai dengan rangkaian
e. Setelah
semua tersambung, sambungkan kabel positif dan negatif ke Adaptor.
13.
Pasang
adaptor pada bagian dalam papilla/dalam rangkaian papilla
14.
Siapkan
hiasan lalu tempelkan pada juful dan pada tempat soal
15.
Lalu
tutup bagian belakgan papilla dengan triplek tadi dengan lem tembak
16.
Pasang
lakban pada tepian papilla dan lalu pasang list pada tepian untuk merapikan
penampilan papilla
17.
Terakhir
pasang magnet tadi didalam mobil mainan yang telah disediakan sebelumnya lalu
jika telahtepasang maka tinggal taruh mobil mainan diatas senga yang telah
menempel pada sisi saklar push on/off
|
||
Cara Penggunaan
|
||
1. Bilangan bulat tersedia hanya {-5,-4,-3,-2,-1,0,1,2,3,4,5}
2.
Tulis soal yang tersedia dalam
kotak ke dalam Papan PAPILA menggunakan spidol.
3.
Aturan pamakaian:
a. a+b & a-b
b. Mobil berjalan diawali dari bilangan 0 (nol) lintasan bawah.
c. Ketika sudah perhitungan kedua (b) maka Mobil pindah ke lintasan
atas.
4. Jika nilai positif kearah kanan
5. Jika nilai negatif kearah kiri
6. Jika Penjumlahan bertemu nilai positif maka akan tetap kearah kanan.
7. Jika Penjumlahan bertemu nilai positif negatif maka akan kearah kiri.
8. Jika Pengurangan bertemu nilai positif maka kearah kiri.
9. Menurut pembuktian jika pengurangan bertemu nilai negatif maka kearah
kanan.
10. Jika sudah pada posisi terakhir buktikan dengan lampu kebenaran
dengan cara menyalakan Saklar pembuktian dan parkirkan mobil ditempat yg
sudah tersedia.
Selengkapnya : Lihat Disini
Video Penggunaan Alat Ini :
|
Papila (Papan Bilangan, Operasi penjumlahan bilangan bulat)
Labels:
aljabar,
Aritmatika,
Pola Bilangan,
SMP,
umum
Post a Comment